Operator Perbandingan | Kursus Skilvul

 Operator Perbandingan


Operator perbandingan digunakan untuk membandingkan dua data atau nilai.

OperatorDeskripsi
==sama dengan (cek nilai)
===sama dengan (cek nilai dan tipe data)
!=tidak sama dengan (cek nilai)
!==tidak sama dengan (cek nilai dan tipe data)
>lebih dari
<kurang dari
>=lebih dari atau sama dengan
<=kurang dari atau sama dengan
? :ternary operator

Contoh penggunaan di Javascript

let bilangan = 10;

console.log(bilangan == 10); // Output : ture
console.log(bilangan == 8); // Output : false
console.log(bilangan == "10"); // Output : ture

let bilangan2 = 10;

console.log(bilangan2 === 10); // Output : ture, nilai sama tipe data sama
console.log(bilangan2 === "10"); // Output : false, nilai sama tipe data beda


Operator Ternary

Digunakan untuk memberikan nilai pada variabel sesuai dengan kondisi yang ditentukan.

Syntax :

variabel = (kondisi true) ? nilai1 : nilai2;
// Artinya jika kondisi true, maka variabel akan memiliki nilai1
// Jika kondisi false, maka variabel akan memiliki nilai2

let makanan = "daging";
let jenisHewan = makanan === "daging" ? "karnivora" : "herbivora";
console.log(jenisHewan); // Output karnivora


إرسال تعليق

Post a Comment (0)

أحدث أقدم